Posts

Showing posts from September, 2019

Sejarah Perkeretaapian Di Indonesia

Image
Sejarah Perkeretaapian Di Indonesia Jika melihat dunia perkeretaapian masa kini yang sudah serba canggih dan otomatis, mungkin kita tak akan pernah membayangkan jika kereta api masa lalu jauh dari hal tersebut. Kereta api masa lalu bahkan ada yang ditarik dengan tenaga kuda untuk kereta penumpang, dan tenaga lembu untuk kereta barang. Menurut pemberitaan Harian Kompas, 29 Agustus 1969, menyebutkan bahwa pada awalnya rute atau trayek kereta api yang dapat ditempuh tidak terlalu jauh. Perusahaan pengelola perjalanan kereta api masa lalu juga mencapai 10 perusahaan, yang kemudian dilebur menjadi satu saat masa penjajahan Jepang. Kereta api masa lalu ditarik oleh empat ekor kuda dan juga lembu Kereta yangditarik dengan kuda. Foto: syahbari Pada awal 1900-an, kereta penumpang ditarik oleh empat ekor kuda. Trayek untuk kereta penumpang adalah dari Purwosari hingga Boyolali. Rangkaian keretanya hanya berjumlah satu atau dua gerbong. Sedangkan kereta barang ditarik dengan t...